Tasawuf falsafi DOCX

Title Tasawuf falsafi
Author Wildan Habibulloh
Pages 11
File Size 27.8 KB
File Type DOCX
Total Downloads 229
Total Views 794

Summary

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dekade ini, sudah banyak terlihat manusia yang tidak mengenal dirinya, terutama manusia-manusia yang mengaku bahwa dirinya umat islam. Tak heran kiranya jika banyak dari manusia yang tidak bisa merasakan kebahagiaan batin dan mengetahui tujuan hidup sebenarnya. H...


Description

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dekade ini, sudah banyak terlihat manusia yang tidak mengenal dirinya, terutama manusia-manusia yang mengaku bahwa dirinya umat islam. Tak heran kiranya jika banyak dari manusia yang tidak bisa merasakan kebahagiaan batin dan mengetahui tujuan hidup sebenarnya. Hal ini dikarenakan minimnya perhatian pada pendidikan islam terutama pada pendidikan tasawuf. Pendidikan tasawuf ditinjau dari segi kebahasaan adalah menggambarkan keadaan yang selalu berorientasi kepada kesucian jiwa, mengutamakan panggilan Allah, berpola hidup sederhana, mengutamakan kebenaran dan rela berkorban demi tujuan yang lebih mulia.1 Penghayatan dalam mempelajari tasawuf akan menimbulkan perasaan nyaman pada lahir dan batin manusia. Tasawuf adalah manifestasi dari ihsan, yang membimbing manusia mengenal dirinya sendiri hingga akhirnya mengenal Tuhan, ه ّ رب عرف نفسه عرف من . Berbagai macam metode yang digunakan oleh para ulama-ulama islam untuk mengenal tuhan. Semua metode itu bertitik balik ke tasawuf. Tasawuf sendiri, secara keseluruhan dapat dikelompokkan menjadi dua, yaitu tasawuf Amali dan Tasawuf Falsafi. Ajaran tasawuf Amali lebih menekankan kepada hal-hal yang praktis. Selanjutnya tasawuf Falsafi yang lebih bersifat pada teoritis. Tasawuf ini menekankan pada teori-teori yang memiliki ungkapan sistematis dan filosofi. Tingkat urgensi mempelajari tasawuf ini sama dengan mempelajari ilmu tauhid dan ilmu fikih. Ketiganya adalah satu-kesatuan yang tidak dapat dipisahkan yang dipandang sebagi fondasi keberagaman islam. Pemahaman terhadap pembagian tasawuf dapat membantu manusia (umat islam) untuk tidak mudahnya me-label seseorang itu sesat, musyrik dan lain hal sebagainya. Karena banyak dari ajaran-ajaran tasawuf Falsafi yang 1 Samsul Munir Amin, Ilmu Tasawuf, (Jakarta: AMZAH, 2012), hlm 5 1...


Similar Free PDFs