Tugas Soal HOTS Persamaan Garis.docx DOCX

Title Tugas Soal HOTS Persamaan Garis.docx
Author Thomas Sutasman
Pages 1
File Size 116.4 KB
File Type DOCX
Total Downloads 463
Total Views 672

Summary

Tugas Soal HOTS Persamaan Garis KD : Menganalisis fungsi linear (sebagai persamaan garis lurus) dan menginterpretasikan grafiknya yang dihubungkan dengan masalah kontekstual Indikator : Menentukan i hubungan antar garis yang saling berpotongan tegak lurus atau sejajar . Soal : Perhatikan gambar! Jik...


Description

Tugas Soal HOTS Persamaan Garis KD : Menganalisis fungsi linear (sebagai persamaan garis lurus) dan menginterpretasikan grafiknya yang dihubungkan dengan masalah kontekstual Indikator : Menentukan i hubungan antar garis yang saling berpotongan tegak lurus atau sejajar . Soal : Perhatikan gambar! Jika A(0,1) dan B(2,0), maka tentukan panjang AE ! Indikator kata kerja soal yakni menghitung, sehingga soal pada level Kogniti C-3(Penerapan). 1. Diketahui P(6, 7), Q (2,3) dan R(5,k) segaris. Persamaan garis yang melalui titik R dan tegak lurus 6x + 4y – 5 = 0 adalah…. A. 2x + 3y – 8 = 0 B. 2x – 3y + 8 = 0 C. 3x + 2y – 8 = 0 D. 3x – 2y + 8 = 0 2. Persamaan garis y + p + 20 = (p – 1)x melalui titik (7, p – 2). Gradien garis tersebut adalah…....


Similar Free PDFs