KELOMPOK ELISA terbaru DOCX

Title KELOMPOK ELISA terbaru
Author Dwi Candra
Pages 20
File Size 349.8 KB
File Type DOCX
Total Downloads 40
Total Views 471

Summary

ELISA (Enzyme-Linked Immunosorbent Assay) BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Imunologi adalah ilmu yang mempelajari sistem imunitas tubuh manusia maupun hewan, merupakan disiplin ilmu yang dalam perkembangannya berakar dari pencegahan dan pengobatan penyakit infeksi. Sedangkan Serologi ialah ilmu ...


Description

ELISA (Enzyme-Linked Immunosorbent Assay) BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Imunologi adalah ilmu yang mempelajari sistem imunitas tubuh manusia maupun hewan, merupakan disiplin ilmu yang dalam perkembangannya berakar dari pencegahan dan pengobatan penyakit infeksi. Sedangkan Serologi ialah ilmu yang mempelajari reaksi antigen antibody secara invitro.Pemeriksaan serologik sering dilakukan sebagai upaya menegakkan diagnosis. Walaupun saat ini pemeriksaan serologik tidak terbatas pada penyakit infeksi, namun untuk menunjang diagnosis penyakit infeksi memang hal yang sering dilkukan. memungkinkan dilakukannya pengamatan secara in vitro terhadap perubahan kompleks antigen-antibodi (Ag-Ab). ELISA (Enzyme-linked immunosorbent assay) atau 'penetapan kadar imunosorben taut-enzim' merupakan uji serologis yang umum digunakan di berbagai laboratorium imunologi. Uji ini memiliki beberapa keunggulan seperti teknik pengerjaan yang relatif sederhana, ekonomis, dan memiliki sensitivitas yang cukup tinggi. ELISA diperkenalkan pada tahun 1971 oleh Peter Perlmann dan Eva Engvall untuk menganalisis adanya interaksi antigendengan antibodi di dalam suatu sampel dengan menggunakan enzim sebagai pelapor (reporter label). Teknik ELISA pertama kali diperkenalkan pada tahun 1971 oleh Peter Perlmann dan Eva Engvall. Mereka menggunakan teknik ELISA ini dalam bidang imunologi (ELISA konvensional) untuk menganalisis interaksi antara antigen dan antibodi di dalam suatu sampel, dimana interaksi tersebut ditandai dengan menggunakan suatu enzim yang berfungsi sebagai pelapor/ reporter/ signal. (ELISA) adalah suatu teknik biokimia yang terutama digunakan dalam bidang imunologi untuk mendeteksi kehadiran antibodi atau antigen dalam suatu sampel. ELISA telah digunakan sebagai alat diagnostik dalam bidang medis, patologi tumbuhan, dan juga berbagai bidang industri. Penggunaan ELISA melibatkan setidaknya satu antibodi dengan spesiftas yang lebih tinggi dibandingkan metode imun lainnya. Berdasarkan uraian diatas maka penulis akan membahas tentang ELISA 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang ada maka rumusan masalah yang dibahas dalam makala ini adalah : 1.2.1 Apa itu ELISA? 1.2.2 Bagaimana Jenis-jenis ELISA ? 1.2.3 Bagaimana prinsip kerja dari metode ELISA ? 1.2.4 Bagaimana contoh cara kerja metode ELISA ?...


Similar Free PDFs