MAKALAH GLIKOSIDA DOCX

Title MAKALAH GLIKOSIDA
Author Uttarii Januarini
Pages 11
File Size 75 KB
File Type DOCX
Total Downloads 984
Total Views 1,015

Summary

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Glikosida adalah suatu senyawa kimia bahan alam yang apabila dihidrolisis menghasilkan satu atau lebih gula (glikon) dan senyawa bukan gula. Jika gula yang menyusunnya glukosa maka disebut dengan glukosida. Sedangkan jika senyawa gula yang membentuk selain glukos...


Description

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Glikosida adalah suatu senyawa kimia bahan alam yang apabila dihidrolisis menghasilkan satu atau lebih gula (glikon) dan senyawa bukan gula. Jika gula yang menyusunnya glukosa maka disebut dengan glukosida. Sedangkan jika senyawa gula yang membentuk selain glukosa seperti ramnosa, digitoksa, simarosa dan gula lainnya disebut glikosida. Senyawa penyusun glikosida bukan gula disebut aglikon. Tidak semua tanaman dapat dijadikan sebagai bahan obat. Tanaman-tanaman yang dijadikan obat tentu saja adalah tanaman yang memiliki kandungan atau zat- zat yang dapat bermanfaat bagi kesehatan dan kesembuhan tubuh. Salah satu zat aktif yang banyak ditemukan di alam dan juga di tumbuhan adalah glikosida. Glikosida adalah zat aktif yang termasuk dalam kelompok metabolit sekunder. Dalam dunia industri senyawa glikosida yang sering dipakai memiliki aglikon berupa flavonoid atau steroid. Selain itu senyawa glikosida biasa dipakai untuk menyimpan senyawa aktif agar tidak bereaksi sehingga tidak rusak sebelum dipakai. Secara umum, arti penting glikosida bagi manusia adalah untuk sarana pengobatan dalam arti luas yang beberapa diantaranya adalah sebagai obat jantung, pencahar, pengiritasi lokal, analgetikum dan penurunan tegangan permukaan. Oleh karena itu disusun makalah ini untuk mengetahui...


Similar Free PDFs