MODUL 3: PENYAJIAN DATADALAM BENTUK DIAGRAM-STATISTIKA PENDIDIKAN (PEMA4210) PDF

Title MODUL 3: PENYAJIAN DATADALAM BENTUK DIAGRAM-STATISTIKA PENDIDIKAN (PEMA4210)
Author Muhammad Arif
Pages 25
File Size 1.5 MB
File Type PDF
Total Downloads 490
Total Views 750

Summary

STATISTIKA PENDIDIKAN (PEMA4206) Muhammad Arif,S.Pd.,M.Pd. Modul 3 PENYAJIAN DATA DALAM BENTUK DIAGRAM CAPAIAN PEMBELAJARAN UMUM Mahasiswa dapat memahami konsep dasar teknik penyajian data dalam diagram atau grafik CAPAIAN PEMBELAJARAN KHUSUS Mahasiswa dapat: • menggambarkan diagram batang, diagram ...


Description

STATISTIKA PENDIDIKAN (PEMA4206) Muhammad Arif,S.Pd.,M.Pd.

Modul 3 PENYAJIAN DATA DALAM BENTUK DIAGRAM

CAPAIAN PEMBELAJARAN UMUM Mahasiswa dapat memahami konsep dasar teknik penyajian data dalam diagram atau grafik

CAPAIAN PEMBELAJARAN KHUSUS Mahasiswa dapat: • menggambarkan diagram batang, diagram lingkaran, diagram titik, dan diagram lambang berdasarkan data kuantitatif; • menggambarkan diagram garis berdasarkan data waktu; • menggambarkan histogram berdasarkan data yang sudah disusun dalam tabel distribusi frekuensi absolut maupun relatif • menggambarkan poligon frekuensi berdasarkan histogram • menggambarkan kurva frekuensi yang merupakan penghalusan poligon frekuensi • menggmbarkan ogive berdasarkan tabel distribusi frekuensi kumulatif absolut maupun relatif

KB.1 MACAM-MACAM DIAGRAM UNTUK DATA TIDAK TERKELOMPOK

Penyajian Data Tidak Berkelompok dalam Bentuk Diagram • Diagram batang • Diagram Lingkaran • Diagram Titik • Diagram Garis • Diagram Lambang

Diagram Batang Contoh Buatlah Diagram batang dari data yang ada pada tabel di samping

Penyelesaian

Diagram Batang Bertingkat

Diagram Batang Majemuk

Diagram Lingkaran Contoh Berikut ini data olahraga yang disukai siswa kelas VI SD Harapan. Buatlah Dagram lingkaran data tersebut

Penyelesaian Jumlah siswa seluruhnya = 24

Diagram Lingkaran

Diagram Lingkaran

Diagram Titik

Diagram Garis

Diagram Lambang

KB.2 MACAM-MACAM BENTUK DIAGRAM UNTUK DATA TERKELOMPOK

Histogram dan Poligon Frekuensi Contoh Buatlah histogram dan poligon frekuensi dari data yang ada pada tabel di samping

Histogram dan Poligon Frekeunsi Menggunakan batas Kelas

Histogram dan Poligon Frekeunsi Menggunakan Titik tengah Kelas

Menggunakan Titik tengah Kelas

25,5

35,5

45,5 55,5

65,5

75,5

85,5

Ogive • Ogive positif: grafik yang dibuat berdasarkan data yang disusun dalam tabel distribusi frekuensi kumulatif “kurang dari”

• Ogive negatif: grafik yang dibuat berdasarkan data yang disusun dalam tabel distribusi frekuensi kumulatif “lebih dari”

Ogive Contoh Buatlah ogive positif dan ogive negative dari data yang ada pada tabel di samping...


Similar Free PDFs