Tipologi Al-Qur'an Menurut Ignaz Goldziher RTF

Title Tipologi Al-Qur'an Menurut Ignaz Goldziher
Author Ahmad Mutiul Alim
Pages 24
File Size 182.3 KB
File Type RTF
Total Downloads 4
Total Views 41

Summary

TIPOLOGI ALQURAN MENURUT IGNAZ GOLDZIHER PENDAHULUAN A. ABSTRAK Al-Qur'an dengan berbagai pluralitas makna yang terkandung di dalamnya, memberikan daya tarik (interest side) tersendiri bagi setiap kalangan. Secara praktis, orang awam akan merasakan keindahan Al-Qur'an dari setiap ketukan nad...


Description

TIPOLOGI ALQURAN MENURUT IGNAZ GOLDZIHER PENDAHULUAN A. ABSTRAK Al-Qur'an dengan berbagai pluralitas makna yang terkandung di dalamnya, memberikan daya tarik (interest side) tersendiri bagi setiap kalangan. Secara praktis, orang awam akan merasakan keindahan Al-Qur'an dari setiap ketukan nada akhir dari beberapa ayat. Contohnya saja, الواقع وقعت إذا ة كاذب لواقعتها ليس ة الرافع خافضة ة Meskipun terkesan sederhana, namun ini merupakan permulaan yang bagus untuk melihat prospek daya tarik Al-Qur'an di tengah-tengah arus globalisasi yang tengah bergulir. Karena jika Al-Qur'an tidak memiliki daya tarik dan stagnan pada sisi tektualitas serta kontekstualitasnya, maka Al-Qur'an akan ditinggalkan, dan orang-orang akan berbondong-bondong memilih sains yang sudah pasti dan secara pragmatis bermanfaat bagi kehidupan manusia, ketimbang agama dengan kitab sucinya yang kuno dan tidak mampu menyesuaikan dengan perkembangan jaman. X...


Similar Free PDFs