Esai Sejarah Sosial DOCX

Title Esai Sejarah Sosial
Author A'an Aditya
Pages 2
File Size 13.6 KB
File Type DOCX
Total Downloads 727
Total Views 824

Summary

Nama : A’an Aditya Kelas : C (2012) NIM : 124 284 226 Pengajaran Sejarah dalam Era Tidak Tegasnya Garis-Garis Demarkasi Suatu Disiplin dan Terbukanya Batas Ranah Intelektual Pada masa sekarang ini, kita hidup di era dimana tidak tegasnya garis- garis demarkasi suatu disiplin dan terbukanya batas ran...


Description

Nama : A'an Aditya Kelas : C (2012) NIM : 124 284 226 Pengajaran Sejarah dalam Era Tidak Tegasnya Garis-Garis Demarkasi Suatu Disiplin dan Terbukanya Batas Ranah Intelektual Pada masa sekarang ini, kita hidup di era dimana tdak tegasnya garis-garis demarkasi suatu disiplin dan terbukanya batas ranah intelektual, hal tersebut akan membuat kita sebagai para penikmat disiplin ilmu dan intelektual menjadi merasa senang dan akan merasakan kebingungan pula. Sepert contohnya terdapat pada pengkajian suatu peristia atau masalah dalam suatu sub- disiplin ilmu, yaitu sejarah sosial. Penulisan sejarah tersebut misalnya mengenai sejarah dan sistem sosial suatu kota pada masa tertentu, para sejarahian tentunya dapat melihat dan mengkaji masalah tersebut melalui beberapa aspek yang terdapat pada sumber atau data sejarah yang bersifat khusus, unik dan tdak dapat terulang. Hal tersebut pula terselesaikan apabila para sejarahian juga mengkaji permasalahan tersebut melalui teori atau pendekatan sosiologi yang dimiliki para sosiolog, sepert contohnya pada kota "A" menjelaskan sistem sosial yang dimiliki dan kota "B" memiliki sistem sosial yang berbeda dengan kota "A", hal tersebut menghasilkan data atau fakta baru mengenai perbedaan sistem sosial pada setap kota. Jadi hal tersebut yang menunjukkan letak kesenangan dan kebingungan akibat tdak tegasnya garis demarkasi disiplin dan terbukanya ranah intelektual, dimana sejarahian mengkaji suatu masalah sejarah dengan metode komparasi melalui pendekatan disiplin ilmu yang berbeda yaitu sosiologi yang menghasilkan data / fakta baru bagi disiplin ilmu sejarah tersebut dan hal tersebut pula yang menunjukkan bahia sekarang ini pengkajian suatu disiplin ilmu dapat dibantu atau didukung oleh ilmu-ilmu bantu lain. Permasalahan tersebut sangat pentng bagi dunia pendidikan khusunya pada guru sejarah, dimana kondisi tdak tegasnya garis-garis demarkasi suatu disiplin dan terbukanya batas ranah intelektual akan mempengaruhi metode pengajaran suatu displin ilmu sejarah tersebut. Banyak sekali guru-guru sejarah saat ini yang masih saja menggunakan metode konservatf dan pragmats bagi seorang guru tersebut, sepert ceramah atau hafalan dan hal tersebut akan berpengaruh pada sisia dan guru yang mana kondisi saat ini tdak mendukung untuk penerapan metode tersebut. Seharusnya hal semacam itu dihilangkan karena dimana kondisi saat ini yang tdak tegasnya garis- garis demarkasi suatu disiplin dan terbukanya batas ranah intelektual akan menuntut para pengajar sejarah agar berinovasi untuk menemukan metode baru yang cocok untuk kondisi saat ini. Dalam kondisi sepert saat ini, sebaiknya para pengajar sejarah mengimplementasikan metode-metode yang cocok pada kondisi sekarang, sepert pembelajaran yang bersifat analisis. Pembelajaran tersebut merubah fakta menjadi sebuah analisis, metode ini menghilangkan dominasi mengenai pembelajaran sejarah yang hanya berupa hafalan mengenai nama orang, iaktu dan tempat suatu peristia (kognitff dan metode ini harus berlanjut merubah hal-hal tersebut menjadi suatu analisis fakta sejarah yang akan memberikan peluang kepada sisia untuk mendapatkan analisis dan banyak gagasan. Sepert pada suatu contoh displin ilmu sejarah yaitu " Siapa tokoh perlaiananan rakyat Surabaya pada peristia 10 November 1945? ", melainkan harus...


Similar Free PDFs