LAPORAN PRAKTIK INDUSTRI PDF

Title LAPORAN PRAKTIK INDUSTRI
Author Eksa Saputra
Pages 17
File Size 626.8 KB
File Type PDF
Total Downloads 277
Total Views 313

Summary

LAPORAN PRAKTIK INDUSTRI Dengan Studi Kasus : PENGARUH APPOINTMENT DAN NON APPOINTMENT SERVICE TERHADAP UNIT KENDARAAN MENGINAP di PT. INDOSENTOSATRADA NISSAN BANDUNG Jl. Soekarno-Hatta No.382, Bandung, Jawa Barat, Indonesia Telp (022) 558831 DISUSUN OLEH : EKSA SAPUTRA 12504241030 PROGRAM STUDI PEN...


Description

Accelerat ing t he world's research.

LAPORAN PRAKTIK INDUSTRI Eksa Saputra

Related papers SEMINAR NASIONAL Anis Kurniawan laporan prakt ek indust ri Ava Zaelani Laporan Prakt ik Indust ri Jurusan Ot omot if.pdf Rizky Prayoga

Download a PDF Pack of t he best relat ed papers 

LAPORAN PRAKTIK INDUSTRI Dengan Studi Kasus : PENGARUH APPOINTMENT DAN NON APPOINTMENT SERVICE TERHADAP UNIT KENDARAAN MENGINAP di PT. INDOSENTOSATRADA NISSAN BANDUNG Jl. Soekarno-Hatta No.382, Bandung, Jawa Barat, Indonesia Telp (022) 558831

DISUSUN OLEH : EKSA SAPUTRA 12504241030

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK OTOMOTIF FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2014

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN PRAKTIK INDUSTRI Laporan ini Disusun Guna Memenuhi Salah Satu Persyaratan Menempuh Mata Kuliah Praktik Industri Program Studi Teknik Otomotif Fakultas Teknik UNY

Menyetujui/Mengesahkan

Dosen Pembimbing Pembimbing Industri

Praktik Industri

Arief Setiawan

Dr.Zainal Arifin, M.T. NIP.19690312 200112 1 001

Wakil Dekan 1 Fakultas Teknik

Koordinator Praktik Industri

Universitas Negeri Yogyakarta

Jurusan Teknik Otomotif

Dr. Sunaryo Soenarto NIP. 19580630 198601 1 001

Bambang Sulistyo, M.Eng NIP. 19800513 200212 1 002

ii

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat, taufiq, serta hidayah dan inayah-Nya kepada kita semua sehingga laporan praktik industri di PT. INDOSENTOSA TRADA NISSAN BANDUNG dapat diselesaikan oleh penyusun dengan baik. Shalawat seta salam selalu tercurahkan kepada Rasulullah Muhammad SAW sebagai sosok suri tauladan yang baik bagi seluruh umat manusia. Laporan ini disusun untuk memenuhi persyaratan kelulusan mata kuliah praktik Industri. Selain itu, penyusunan laporan ini juga bertujuan umtuk menambah pemahaman mahasiswa mengenai kegiatan di dunia industri, dari segi manajemen industri baik harapan maupun tantangannya serta dalam penguasaan skill atau ketrampilan dalam industri tersebut. Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan laporan praktik industri ini banyak sekali bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan kali ini penyusun mengucapkan terimakasih kepada : 1. Bapak Dr. Moch Bruri Triyono, selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta yang telah memberikan ijin dalam melakukan praktik industri. 2. Bapak Dr. Sunaryo Soenarto, selakuWakil Dekan 1 yang telah memberikan ijin juga dalam melaksanakan praktik industri. 3. Bapak Putut Hargiyanto, M.Pd., selaku Coordinator Praktik Industri Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta. 4. Bapak Bambang Sulistyo, M.Eng., selaku Koordinator praktik industri Jurusan Pendidikan Teknik Otomotif Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta.

iii

5. Bapak Dr. Zainal Arifin, selaku pembimbing praktik industri yang selalu membimbing tanpa kenal lelah. 6. Bapak Arief Setyawan selaku kepala bengkel yang telah menyediakan tempat dan fasilitas yang sangat memuaskan untuk kami dapat belajar dan menimba pengalaman di PT. Indosentosa Trada, khususnya pada bagian bengkel Nissan Soekarno-Hatta. 7. Bapak Slamet Budiono selaku pembimbing Praktik Industri yang telah banyak membantu pelaksanaan dan pembuatan laporan praktik industri di PT. Indosentosa Trada Nissan Bandung. 8. Bapak dan Ibu, kedua orang tua dan adik yang selalu member dukungan dan doa yang tiada hentinya sehingga penyusun dapat menyelesaikan laporan praktik industri dengan baik. 9. Teman-teman kelas A pendidikan teknik otomotif angkatan 2012 yang selalu memberikan keceriaan sehingga penyusun mampu menyelesaikan laporan praktik industri ini tepatwaktu. 10. Semua pihak yang terlibat secara langsung maupun tidak langsung dalam membantu penyusunan laporan praktik industri. Penyusun menyadari dalam penyusunan laporan praktik industri ini banyak kekurangan dan ketidak sempurnaan karena keterbatasan wawasan dan pengalaman dari penyusun. Oleh karena itu, penyusun memohon kritik dan saran sehingga kedepannya laporan ini akan menjadi lebih baik. Semoga laporan praktik industri ini dapat memberikan manfaat bagi semua. Yogyakarta, 5 September 2014

Penyusun

iv

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ............................................................................................. i LEMBAR PENGESAHAN ..................................................................................... ii KATA PENGANTAR .............................................................................................. iii DAFTAR ISI ............................................................................................................. v DAFTAR GAMBAR ................................................................................................viii DAFTAR TABEL DAN GRAFIK .......................................................................... x BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ........................................................................................... 1 1. Alasan Pemilihan Tempat Praktik Industri .......................................... 3 2. Alasan Pemilihan Bidang yang Dipelajari........................................... 4 B. Tujuan Praktik Industri .............................................................................. 4 1. Tujuan Umum ...................................................................................... 4 2. Tujuan Khusus ..................................................................................... 5 C. Manfaat praktik Industri ............................................................................ 5 1. Bagi Mahasiswa ................................................................................... 5 2. Bagi Perguruan Tinggi......................................................................... 5 3. Bagi Industri ........................................................................................ 6 BAB II PROFIL INDUSTRI A. Sejarah Singkat dan Profil Tempat Industri .............................................. 7 1. Visi Indomobil Nissan ......................................................................... 7 2. Misi Indomobil Nissan ........................................................................ 8 3. Value Indomobil Nissan ...................................................................... 8

v

4. Lokasi dan Lay Out Industri ................................................................ 9 B. Job Desk Karyawan Nissan Soekarno-Hatta ............................................. 13 1. Workshop Head (Kepala Bengkel) ...................................................... 13 2. Service Advisor .................................................................................... 13 3. Foreman............................................................................................... 14 4. Teknisi ................................................................................................. 14 5. Final Checker ...................................................................................... 15 6. Workshop and Warranty Administrator .............................................. 15 7. Nissan Technical Advisor .................................................................... 16 8. Part Administrator............................................................................... 16 9. Workshop Tool and Equipment Keeper ............................................... 17 10. Sales Head ........................................................................................... 17 11. Sales Counter....................................................................................... 18 12. Sales Executive .................................................................................... 18 C. Ketenagakerjaan dan Tata Tertib Karyawan ............................................. 18 1.

Prosedur Penerimaan Karyawan......................................................... 18

2.

Tata Tertib Personalia......................................................................... 19

D. Alur Pelayanan Servis ............................................................................... 21 E. Alat dan Teknologi .................................................................................... 22 1. Peralatan Tetap .................................................................................... 22 2. Peralatan Tidak Tetap .......................................................................... 22 3. Inventaris ............................................................................................. 23 4. Peralatan Keamanan ............................................................................ 23 F. Manajemen Industri ................................................................................... 23 BAB III KEGIATAN KEAHLIAN A. Kegiatan Industri ....................................................................................... 26 1. Sparepart .............................................................................................. 27 2. Service advisor .................................................................................... 29

vi

3. Foreman ............................................................................................... 31 4. Teknisi atau Mekanik .......................................................................... 32 B. Proses Produksi.......................................................................................... 41 C. Studi Kasus ................................................................................................ 51 BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan ................................................................................................ 57 B. Saran .......................................................................................................... 59 C. Rekomendasi ............................................................................................. 60 DAFTAR PUSAKA LAMPIRAN

vii

Daftar Gambar Gambar 1. Lokasi Bengkel Nissan Soekarno-Hatta................................................... 9 Gambar 2. Lay out Bengkel ....................................................................................... 10 Gambar 3. Struktur organisasi PT. Indosentosa Trada Nissan Bandung ................... 12 Gambar 4. Score Board .............................................................................................. 24 Gambar 5. Bagan Alur Pelayanan Costumer ............................................................. 27 Gambar 6. Alur Pengadaan dan Penyimpanan Sparepart.......................................... 28 Gambar 7. Bagan alur pengeluaran sparepart ........................................................... 28 Gambar 8. Print out supply slip ................................................................................. 29 Gambar 9. Print out Work Order................................................................................ 30 Gambar 10. Print Out Workshop Invoice .................................................................. 31 Gambar 11. Print Out Gatepass.................................................................................. 31 Gambar 12. Kolom pada papan JPCB........................................................................ 42 Gambar 13. Magnet yang digunakan sebagai tools JPCB ......................................... 43 Gambar 14. Cara penggunaan JPCB .......................................................................... 43 Gambar 15. Cara penggunaan JPCB apabila 2 WO dalam satu waktu ...................... 44 Gambar 16. Cara menggunakan JPCB ketika kendaraan test drive ........................... 46 Gambar 17. Cara menggunakan JPCB ketika kendaraan dicuci ................................ 46 Gambar 18. Cara menggunakan JPCB ketika kendaraan telah selesai ...................... 47 Gambar 19. Cara menggunakan JPCB ketika waktu pengerjaan terlambat............... 47 Gambar 20. Cara menggunakan JPCB ketika kendaraan menunggu part ................. 48 Gambar 21. Cara menggunakan JPCB ketika membuat promise time yang baru ..... 48

viii

Gambar 22. Cara menggunakan JPCB ketika memajukan waktu mulai job selanjutnya ............................................................................................... 49 Gambar 23. Cara menggunakan JPCB ketika pekerjaan harus diselesaikan hari berikutnya................................................................................................. 49 Gambar 24. Cara menggunakan JPCB ketika pekerjaan sublet ................................. 50 Gambar 25. Cara menggunakan JPCB ketika waktu perbaikan terlalu panjang dan harus diselesaikan hari berikutnya ......................................................... 56

ix

Daftar Tabel dan Grafik Tabel 1. Keterangan Layout bengkel ...................................................................... 11 Tabel 2. Jam Kerja Karyawan ................................................................................. 19 Grafik 1. Persentase unit entry ................................................................................ 52 Grafik 2. Persentase unit menginap dan tidak menginap ........................................ 52 Grafik 3. Persemtase unit diterima dan ditolak ....................................................... 53 Grafik 4. Persentase unit Appointment menginap ................................................... 53 Grafik 5. Persentase unit Non Appointment menginap ........................................... 53 Grafik 6. Persentase perbandingan unit appointmen dan Non Appointment menginap ................................................................................................... 54

x

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Era globalisasi menjadi sebuah masa dimana tidak terdapatnya batas-batas yang memisahkan antara satu wilayah dengan wilayah lainnya. Salah satu cirri globalisasi yaitu perubahan dalam konsep ruang dan waktu. Sementara itu teknologi komunikasi dan informasi berkembang sangat pesat. Begitu juga dengan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) masa kini yang serba canggih. Era globalisasi menuntut untuk selalu siap bersaing dalam berbagai segi kehidupan dan segala macam bidang. Salah satu hal yang tidak lepas dari persaingan adalah dalam hal Sumber Daya Manusia (SDM). Arus globalisasi menuntut setiap individu untuk siap berkompetisi dengan bangsa asing di dunia industri. Salah satu langkah untuk menghadapi globalisasi tersebut adalah dengan konsep pendidikan link and match, dimana pendidikan didesain selalu berhubungan dengan pihak industri sebagai pengguna dari output yang dihasilkan dari pendidikan tersebut. Dalam pembelajarannya dunia pendidikan dituntut untuk selalu update dan mengimbangi dengan adanya perkembangan yang pesat dalam bidang IPTEK. Adanya konsep pendidikan link and match merupakan langkah yang cukup efektif yang dapat ditempuh. Hal ini juga sejalan dengan upaya peningkatan mutu pendidikan teknik bagi Fakultas Teknik di Universitas Negeri Yogyakarta yang merupakan Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan (LPTK) terus dikembangkan sesuai dengan tuntutan profesi. Telah banyak pengembangan-pengembangan yang dilakukan antara lain melalui Proyek Peningkatan Pendidikan Teknik Counterpart World Bank (1976-1980) dan diteruskan dengan Proyek Pengembangan Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan Kerjasama UNDP 1

2

(1981-1985). Dengan demikian penyelenggarakan pendidikan jenjang D3 ahli madya teknik dan pendidikan teknik jenjang S1 menempatkan FT UNY sebagai LPTK bidang teknik sekaligus pendidikan profesi dengan peran dan fungsi yang sangat strategis. Maka FT UNY perlu membekali mahasiswanya berupa kompetensi / keterampilan teknis berdasarkan pengalaman nyata di lapangan dan kompetensi kewirausahaan melalui teori di kampus dan pengalaman langsung di lapangan (industri). Pembekalan dua kompetensi ini ditempuh melalui program Praktik Industri, baik praktik Insdustri Reguler maupun melalui Praktik Industri yang berwawasan kewirausahaan, dengan mitra industri yang relevan dengan program studi yang ditempuh. Matakuliah Praktik Industri selain sebagai kelengkapan pembelajaran untuk memperoleh kebulatan pemenuhan kurikulum, sekaligus juga memiliki beberapa peran strategis bagi Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta. Peran strategis itu antara lain : merupakan control kualitas mahasiswa, apakah mahasiswa

FT

UNY

telah

memenuhi

kompetensi

sebagaimana

yang

dipersyaratkan industri, apakah telah memenuhi kaidah keterkaitan dan kesesuaian (link and match) programnya dengan tuntutan industri, peran berikutnya adalah mengemban fungsi kehumasan (human relation) bagi lembaga FT UNY, akan memberikan pandangan positif melalui para mahasiswa yang memiliki sikap dan kemampuan yang baik selama praktik industri, atau sebaliknya terjadi pandangan negatif jika sikap dan kemampuan mahasiswa kurang baik. Program praktik industri merupakan cirri khas FT UNY yang pelaksanaannya terus disempurnakan. Dengan bobot kredit 3 sks, kegiatan ini merupakan program kurikuler yang harus ditempuh oleh mahasiswa FT UNY. Pelaksanaannya minimal 256 jam. Mahasiswa diwajibkan terlebih dahulu

3

memperoleh sertifikat kelulusan pembekalan praktik industri yang diadakan oleh fakultas melalui jurusan masing-masing. Mahasiswa yang melaksanakan praktik industri wajib membuat laporan yang kemudian diajukan kepada dosen pembimbing untuk dilakukan ujian. Selama pelaksanaan, mahasiswa wajib melakukan bimbingan terhadap dosen pembimbing minimal sebanyak 6 kali tatap muka disertai dengan tanda tangan pada form bimbingan. Hal ini ditujukan agar mahasiswa dapat melaksanakan praktik industri dengan baik dan benarbenar mendapatkan ilmu serta pengalaman yang berharga dari apa yang telah dilakukan selama praktik industri. 1. Alasan Pemilihan Tempat Praktik Industri Praktik industri dilaksanakan di PT. Indosentoda Trada Nissan Bandung yang beralamat di Jalan Soekarno-Hatta No. 382, Bandung, Jawa Barat. Beberapa faktor yang mendukung pemilihan tepat praktik industri di PT. Indosentosa Trada Nissan Bandung antaralain : a. Kegiatan produksi atau jasa yang dilakukan di PT Indosentosa Trada Nissan Bandung sesuai dengan disiplin ilmu yang digeluti yaitu bidang otomotif. b. Kegiatan jasa yang dilakukan di PT. Indosentosa Trada Nissan Bandung meliputi, perbaikan mesin (service) dan perbaikan body (body repair). c. PT. Indosentosa Trada merupakan bengkel sebagai Agen Tunggal Pemegang Merk mobil Nissan, dan merupakan cabang terbesar didaerah Bandung. d. Teknologi yang digunakan dalam pelayanan jasa service di PT. Indosentosa Trada Nissan Soekarno-Hatta Bandung sdah modern. e. Sistem manajemen di bengkel Nissan Soekarno-Hatta mempunyai sistem manajemen yang sistematis dan sangat baik.

4

f. Manajemen industri PT. Indosentosa Trada Nissan Soekarno-Hatta Bandung sudah terintregasi melalui sistem online yang dinamakan DMS (Dealer Management System). 2. Alasan Pemilihan Bidang yang Dipelajari Bidang yang dipelajari pada bengkel Nissan Soekarno-Hatta adalah bidang keahlian service and maintenance atau perbaikan dan perawatan kendaraan. Bidang ini sangat sesuai dengan jurusan ilmu yang dipelajari di kampus dan perkuliahan. Sehingga tambahan ilmu dan pengalaman di lapangan sangat dibutuhkan untuk senantiasa meningkatkan ketrampilan dalam bidang jurusan yang dipelajari. Sudah menjadi hal yang sangat wajar jika masa pemakaian suatu benda akan terbatas oleh waktu. Tak terkecuali pada kedaraan dan komponennya. Perawatan dan penggantian komponen sangat dibutuhkan untuk menjaga keamanan dan kenyamanan dalam berkendara. Sehingga tidak dapat dipungkiri bahwa setiap kendaraan memerlukan perbaikan dan perawatan. Terdapat tiga bidang yang mendasar pada industri otomotif yaitu penjualan (sales), perbaikan (service), dan suku cadang (sparepart). Ketiga bidang i...


Similar Free PDFs