Makalah Pengelolaan dan Penilaian Pembelajaran DOCX

Title Makalah Pengelolaan dan Penilaian Pembelajaran
Author Mimis Riati
Pages 12
File Size 32.6 KB
File Type DOCX
Total Downloads 33
Total Views 406

Summary

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Pembelajaran adalah proses interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada suatu lingkungan belajar. Pembelajaran merupakan bantuan yang diberikan pendidik agar dapat terjadi proses pemerolehan ilmu dan pengetahuan, serta pembentukan sikap dan kepe...


Description

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Pembelajaran adalah proses interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada suatu lingkungan belajar. Pembelajaran merupakan bantuan yang diberikan pendidik agar dapat terjadi proses pemerolehan ilmu dan pengetahuan, serta pembentukan sikap dan kepercayaan pada peserta didik. Pengelolaan diartikan sebagai suatu rangkaian pekerjaan atau usaha yang dilakukan oleh sekelompok orang untuk melakukan serangkaian kerja dalam mencapai tujan tertentu. B. RUMUSAN MASALAH 1. Apa pengertian pengelolaan pembelajaran? 2. Bagaimana langkah-langkah dalam pengelolaan pembelajaran? 3. Apa pengertian penilaian pembelajaran? 4. Bagaimanakah penilaian dalam proses belajar-mengajar? C. TUJUAN Untuk memahami tentang pengelolaan pembelajaran dan penilaian pembelajaran. 1...


Similar Free PDFs