rangkuman b.indo bab 4.docx DOCX

Title rangkuman b.indo bab 4.docx
Author Yuniza Icha
Pages 4
File Size 22.3 KB
File Type DOCX
Total Downloads 51
Total Views 636

Summary

BAB IV MELAPORKAN HASIL PENELITIAN DAN HASIL KEGIATAN A Membangun Konteks Teks Laporan Setelah penelitian atau kegiatan dilakukan, peneliti atau pelaksana kegiatan perlu membuat laporan kepada pihak-pihak yang terkait. Pada Bab IV, kita akan mengetahui cara menyusun laporan penelitian atau lapaoran ...


Description

BAB IV MELAPORKAN HASIL PENELITIAN DAN HASIL KEGIATAN A Membangun Konteks Teks Laporan Setelah penelitian atau kegiatan dilakukan, peneliti atau pelaksana kegiatan perlu membuat laporan kepada pihak-pihak yang terkait. Pada Bab IV, kita akan mengetahui cara menyusun laporan penelitian atau lapaoran kegiatan. Menyusun laporan dilakukan setelah peneliti melaksanakan penelitian atau kegiatan. Akan tetapi, laporan penelitian dan laporan kegiatan mempunyai konteks dan genre makro secara khusus sesuai dengan jenjang pendidikan dan jenis kegiatan yang relevan dengan kehidupan akademik kita. Laporan Penelitian dapat disusun dengan genre makro skripsi (untuk jenjang sarjana). Selain itu, laporan penelitian juga dapat dikatakan dengan genre makro artikel ilmiah. Sedangkan pada laporan kegiatan tidak disusun berdasarkan penelitian, tetapi berdasarkan kegiatan, misalnya latihan kerja, magang, seminar, lokakarya, pentas seni dan kegiatan kemahasiswaan lainnya. Pada jenjang D-3, mahasiswa diharuskan untuk menulis tugas akhir (TA) sebagai syarat kelulusan yang didasarkan pada kegiatan studi yang pada umumnya berupa latihan kerja. Dengan demikian tersapat dua jenis laporan kegiatan, yaitu laporan kegiatan secara umum dan laporan kegiatan berupa TA. B Menelusuri Model dan Menganalisis Teks Laporan Melaporkan hasil penelitian atau hasil kegiatan (termasuk pengolahan dan analisis data) dalam bentuk tulisan. Dalam penulisan laporan penting sekali peneliti untuk memperhatikan dari segi kebahasaan dengan formulasi bahsa yang sesuai agar laporan penelitan mudah dipahami. Sedangkan dari sisi yang lain yang harus diperhatikan adalah ketepatan waktu pelaporan penelitian atau kegiatan hal ini supaya hasil-hasil dan temuan-temuan penelitian atau kegiatan tersebut tidak akan diketahui oleh berbagai pihak dengan cepat. Selain itu, apabila penulisan dan publikasi penelitian atau kegiatan segera dilakukan, manfaat teoritis dan praktis penelitian atau kegiatan itu juga dapat segera dirasakan manfaatnya baik sebagai referensi, dasar pemikiran atau pijakan penelitian selanjutnya. Di sisi lain, laporan kegiatan yang bagus dapat juga dijadikan pedoman untuk merancang kegiatan yang akan datang. Kekurangan yang ada pada kegiatan yang dilaporkan dapat penjadikan pelajaran yang berharga dalam melaksanakan kegiatan yang lain. (1) Menelusuri Model Teks Laporan Menulis laporan penelitian dan laporan kegiatan disusun menurut menurut struktur teks tertentu. Struktur teks terdiri atas tahapan-tahapan yang direalisasikan oleh genre mikro yang sesuai dengan isi dan fungsi tahapan- tahapan tersebut. Pada bab ini, kita akan menelusuri struktur teks dan formulasi bahsa yang dituntut pada laporan penelitian dan laporan kegiatan. (2) Menganalisis Hubungan Genre Pada Setiap Tahapan Teks Laporan 1...


Similar Free PDFs