Pemulihan Ekonomi Pasca Pandemi DOCX

Title Pemulihan Ekonomi Pasca Pandemi
Author Fahmi Fauzi
Pages 5
File Size 22.7 KB
File Type DOCX
Total Downloads 619
Total Views 987

Summary

PEMULIHAN EKONOMI PASCA PANDEMI Fahmi Fauzi Iskandar NIM. 1188040025 Pendahuluan Covid-19 (coronavirus disease 2019) adalah suatu jenis penyakit baru, yang disebabkan oleh virus dari golongan coronavirus, yaitu SARS-CoV-2 yang juga sering disebut sebagai virus Corona. Virus tersebut menginfeksi dan ...


Description

PEMULIHAN EKONOMI PASCA PANDEMI Fahmi Fauzi Iskandar NIM. 1188040025 Pendahuluan Covid-19 (coronavirus disease 2019) adalah suatu jenis penyakit baru, yang disebabkan oleh virus dari golongan coronavirus, yaitu SARS-CoV-2 yang juga sering disebut sebagai virus Corona. Virus tersebut menginfeksi dan menyerang sistem pernapasan dalam tubuh. Virus ini dapat menular kepada bayi, ibu hamil, lansia dan remaja Pertama kali kasus penyakit ini terjadi di kota Wuhan, Cina, pada akhir Desember 2019 lalu. Setelah itu, Covid-19 menular antarmanusia dengan sangat cepat dan menyebar ke puluhan negara, termasuk Indonesia, hanya dalam jangka waktu beberapa bulan saja. Terkait penyebaran virus Corona yang begitu masif, membuat banyak negara mencari cara guna menanggulangi serta mencegah penyebaran di negaranya masing-masing. Ada beberapa langkah yang negara-negara tersebut ambil. Semisal, ada negara yang menerapkan dan memberlakukan kebijakan lockdown untuk mencegah penyebaran virus Corona. Di Indonesia sendiri, pemerintah menerapkan kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) untuk menekan penyebaran virus ini. Dalam upaya yang sedang dilakukan oleh pemerintah tersebut, yakni berupa pemberlakuan PSBB, tentulah terdapat sedikit banyaknya masalah yang dihadapi. Semisal terkendalanya lajur perekonomian, pendidikan dan sosial. Terkhusus dalam ranah ekonomi, dengan terjadinya wabah ini jelas saja mengakibatkan banyak pihak yang merugi. Baik karyawan biasa, pelaku UMKM, maupun perusahaan yang berada dalam naungan BUMN dan swasta terkena dampaknya. Bahkan ada perusahaan yang pailit dan tutup. Ada pula yang merumahkan atau bahkan sampai mem-PHK pegawainya. Tentu saja harus ada langkah yang perlu diambil terkait dengan perbaikan perekonomian pasca pandemi. Lantas bagaimana caranya?...


Similar Free PDFs